Cara Sorting Item Pada Combobox-VB6

Wednesday, October 8, 2014

Ketika kita menginputkan item pada combo box tapi kita tidak bisa mengurutkannya secara berurutan, misalkan item-item tersebut ialah:

Zebra

Harimau

Hamster

Ayam

maka kita dapat mengurutkannya secara otomatis, untuk langkah-langkahnya sebagai berikut:

- Buka VB6 nya dan buat sebuah form, kemudian masukan sebuah combo box.

image

- Masukan sintak berikut:

Private Sub Form_Load()
Me.Combo1.AddItem ("Zebra")
Me.Combo1.AddItem ("Harimau")
Me.Combo1.AddItem ("Hamster")
Me.Combo1.AddItem ("Ayam")
End Sub

- Sebelum menjalankan program kita klik atur terlebih dahulu Properties dari combo box yaitu dengan menggubah Sorted = False menjadi Sorted = True.

- Kemudian jalankan, maka kita lihat combo box akan tersusun berdasarkan urutan  alfabet.

image

Sekian penjelasannya, baca juga tutorialnya. Semoga bermanfaat.

0 comments:

Post a Comment